Cara Sederhana Menggunakan Evavorator (Heidolph)

Mahsun saleh S.Si

0 Comment

Link

Epaporator adalah salah satu alat ekstraksi yang digunakan untuk memisahkan pelarut dengan filtratnya sebagai hasil ekstraksi, yang didasarkan perbedaan titik didih atau tingkat volatilitas. 

Ada banyak jenis alat evavorator salah satunya adalah merk heidolph yang digunakan di lab kimia anlaitik universitas Mataram. 

Komponen penting dari alat ini adalah suhu, tekanan dan putaran (rpm), yang dapat diubah sesuai kebutuhan.

Cara menggunakan evavorator merk heidolph yaitu 

  • Hubungkan dengan listrik
  • Hubungkan dengan pendingin bolak balik (kondensasi)
  • Pasang tabung hasil ekstraksi berupa campuran pelarut dan filtrat di klip dan terendam air
  • pasang labu penampung pelarut yang diuapkan. 
  • Putar tombol “1” kekiri sampai pada control yang ingin diubah 
  • Pada bagian tekanan klik tombol putar “2” untuk menaik-turunkan tekanan, lalu tekan tombol untuk save.
  • Putar kembali “1” untuk merubah set kecepatan perputaran, setelah sampai pada control putaran, tekan tombol “2” dan set lalu tekan lembali untuk save
  • Putar kembali sampai control suhu, tekan lalu set dengan memutar naik turunkan suhu lalu lalu save. 
  • Setelah semua di setting maka tekan tombol star. “3”
  • Pada tombol yang yang sama “3”perhatiakan layar, untuk menghentikan proses. 

Tags:

Share:

Related Post

Tinggalkan komentar