Apa itu Internet Starlink, apakah tersedia di Indonesia?. Elonmusk orang terkaya di dunia saat ini memperluas program spaceX yaitu internet starlink, yaitu internet berbasis satetlit. SpaceX pada jumat 13 mei 2022 malalui twiter mengumumkan jangkaun startlink sudah menjangkau 32 negara...